Perjuangan dan Perubahan Hidup Selama Covid-19

Ni Desak Made Santi Diwyarthi, - and Luh Yusni Wiarti, - and Ni Putu Ariesta Budiani, - and Ni Kadek Eni Juniari, - and Anak Agung Istri Ratna Sari Wulan, - and I Gusti Ayu Niken Launingtia, - and Ida Bagus Putu Puja, - and Ni Nyoman Sukerti, - and I Wayan Jata, - and I Gusti Agung Gede Witarsana, - and Ni Luh Ketut Sri Sulistyawati, - and Ni Luh Gde Sri Sadjuni, - and Made Darmiati, - and Ida Ayu Putri Widawati, - and Amirosa Ria Satiadji, - (2021) Perjuangan dan Perubahan Hidup Selama Covid-19. Widina Bhakti Persada, Bandung. ISBN 9786236457641

[img] Text
BUKU PERJUANGAN DAN PERUBAHAN.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Buku ini merupakan karya tulis gabungan dari 46 orang mahasiswa dan dosen Politeknik Pariwisata Bali sebagai bentuk kepedulian terhadap pandemi Covid-19 yang melanda. Covid-19 masih menghantui kehidupan kita sehari-hari, dan masih menjadi topik hangat yang dibahas berbagai kalangan masyarakat. Dampak pandemi Covid-19 melanda berbagai aspek kehidupan masyarakat. Karya tulis berupa buku ini hasil rancangan Unit Kegiatan Mahasiswa Visual Journalist yang mengupas Perjuangan serta Perubahan Hidup yang dialami civitas akademika Politeknik Pariwisata Bali, terkait pandemi Covid-19. Semoga kolaborasi apik di antara mahasiswa dan dosen bisa senantiasa menghasilkan kreativitas dan karya indah lainnya.

Item Type: Book
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Program Studi > Destinasi Pariwisata
Depositing User: Dr. Dra. Ni Desak Made Santi Diwyarthi, M.Si.
Date Deposited: 16 Mar 2023 00:19
Last Modified: 17 Mar 2023 02:44
URI: http://repo.ppb.ac.id/id/eprint/168

Actions (login required)

View Item View Item